Perusahaan yang ingin terus berkembang perlu terus melakukan perbaikan agar bisa melakukan yang terbaik kepada pelanggan dan memberikan dampak kepada kenaikan pendapatan perusahaan. Di sinilah perusahaan perlu mendengar masukan dari stake holder perusahaan. Untuk mendengar masukan secara sistematis maka kita dapat menggunakan aplikasi Survey dari Odoo ERP.

Manfaat dari survey adalah mendapatkan masukan-masukan seperti pada gambar berikut ini

Membuat survey pada Odoo ERP adalah seperti pada penjelasan-penjelasan berikut ini

  1. Masuk ke dashboard aplikasi Survey dan CREATE

  2. Mengisi header survey dan description

    Kita mengisi judul survey.


    Kita kemudian mengisi Description.
  3. Tab Options

  4. Pilihan Time Limit

  5. Pilihan Score

    Pilihan dengan ‘Scoring with answers at the end’, di sini ada standard success rate.


    Pilihan untuk menerbitkan sertifikat.
  6. Pilihan Access Mode

    Pilihan pada Access Mode.


    Pilihan untuk ‘Anyone with the link’.


    Pilihan untuk ‘Invited people only’.

Informasi lebih lanjut silahkan mengunjungi
1. https://www.odoo.com/slides/slide/survey-essentials-1041 .
2. https://www.youtube.com/watch?v=wX5_B2vpOW4 .

Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Jika anda tertarik mengenai aplikasi Odoo ERP silahkan mengisi form di bawah ini

 

 

Membuat Survey pada Odoo ERP
× Ada yang dapat saya bantu ? Available on SundayMondayTuesdayWednesdayThursdayFridaySaturday