Untuk memudahkan calon pelanggan menemukan perusahaan kita maka biasanya perusahaan akan menempatkan peta Google Maps ke dalam website company profile perusahaan. Untuk memunculkan nama bisnis kita pada perusahaan kita perlu menandai lokasi bisnis kita pada Google Maps. Pada artikel ini kita akan menandai lokasi bisnis kita pada Google Maps dan menampikannya pada website perusahaan.

Langkah-langkah menandai lokasi bisnis pada Google Maps adalah

  1. Pendaftaran nama bisnis

    Kita mendaftarkan nama bisnis kita seperti gambar di atas.


    Tampak konfirmasi nama bisnis seperti gambar di atas, lanjutkan dengan Next.


    Silahkan mengisi Business category seperti gambar di atas dan klik Next.
  2. Penandaan pada peta Google Maps

    Silahkan mengenable Google Maps seperti gambar di atas dan klik Next.


    Silahkan memilih peta seperti gambar di atas dan klik Next


    Silahkan mengisi apakah anda ingin melayani pelanggan di luar lokasi anda seperti gambar di atas.


    Silahkan mengisi area yang akan dilayani seperti di atas dan klik Next.
  3. Informasi kontak

    Silahkan mengisi contact seperti gambar di atas dan klik Next.


    Silahkan mengisi apakah akan mendapatkan update seperti gambar di atas dan klik Next.


    Konfirmasi keberhasilan seperti gambar di atas dan klik Finish.


    Informasi bahwa akun kita sudah diverifikasi.
  4. Menu-menu yang didapat pada Google My Business


    Gambar di atas adalah informasi mengenai menu-menu yang kita dapatkan di Google My Business

Langkah-langkah memasukkan peta lokasi bisnis Goggle Maps ke dalam website adalah

  1. Melihat peta

    Dari menu Info silahkan mengklik View on Maps seperti gambar di atas.


    Peta kemudian akan muncul dan klik Bagikan seperti gambar di atas.
  2. Membagikan peta

    Tampak informasi bagikan seperti gambar di atas dan lanjutkan ke tab ‘Sematkan Peta’.
  3. Menyalin code ke website kita

    Pada bagian ‘Sematkan Peta’ ini silahkan klik pada ‘Salin HTML’ seperti gambar di atas.


    Langkah kemudian adalah melakukan paste pada Module Code Divi yang ada pada halaman Contact
  4. Hasil akhir tampilan di website

    Tampak hasil akhir Google Maps dengan nama bisnis kita pada halaman website company profile kita.

Informasi lebih lanjut silahkan mengunjungi
1. https://business.google.com .
2. https://www.elegantthemes.com/documentation/divi/code/ .
Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Menandai Lokasi Bisnis ke dalam Google Maps
× Ada yang dapat saya bantu ? Available on SundayMondayTuesdayWednesdayThursdayFridaySaturday