Perusahaan yang pemasukannya banyak berasal dari subscription perlu melakukan analisa pertumbuhannya dan juga memikirkan hal-hal apa saja yang diperbaiki dan apa saja yang perlu dikembangkan.

Pengambaran mengenai recuring revenue adalah seperti pada gambar di bawah ini

Untuk laporan retention kita dapat menganalisanya dengan penggambaran seperti pada gambar berikut ini

Pengertian mengenai logo churn dan revenue churn adalah seperti pada gambar berikut ini

Reporting pada aplikasi Subscriptions Odoo ERP adalah seperti pada penjelasan-penjelasan berikut ini

  1. Laporan Retention

    Pada aplikasi Subscriptions kita masuk ke menu Reporting – Retention.


    Kita kemudian memilih Monthly Recurring Revenue pada MEASURES.


    Di sini kita melihat Retention Analysis.
  2. Laporan Subscriptions

    Kita kemudian masuk ke menu Reporting | Subscriptions.


    Kita kemudian mengisi MEASURES dengan Monthly Recurring Revenue dan Quantity.


    Kita kemudian mengisi Group By dengan Start Date – Week dan tampak hasilnya seperti gambar di atas.
  3. Laporan KPI

    Kita masuk ke Reporting | Revenue KPIs.


    Tampak dashboard dari laporan Revenue KPI. Kita kemudian masuk ke Monthly Recurring Revenue.


    Tampak detil dari salah satu KPI.

Informasi lebih lanjut silahkan mengunjungi
1. https://www.odoo.com/id_ID/slides/slide/subscription-reports-699 .
2. https://www.youtube.com/watch?v=MBk5FVAicf8 .

Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Jika anda tertarik mengenai aplikasi Odoo ERP silahkan mengisi form di bawah ini

Reporting pada Aplikasi Subscriptions Odoo ERP
× Ada yang dapat saya bantu ? Available on SundayMondayTuesdayWednesdayThursdayFridaySaturday