Perusahaan memiliki produk-produk yang dijual melalui pemesanan dahulu dan ada juga produk-produk yang langsung dijual menggunakan perangkat POS atau Point of Sale.

Pembuatan produk pada POS Odoo adalah seperti pada penjelasan-penjelasan berikut ini

  1. Masuk ke New Product
    Dari aplikasi Point of Sales silahkan masuk ke menu Products | Products:


    Klik New:
  2. Jika Product Type adalah Goods
  3. Jika Product Typenya adalah Service
  4. Jika Product Typenya adalah Combo
  5. Melengkapi General Information pada produk
  6. Melihat Costing Method
    Memilih Category:


    Menuju ke internal link dari category:

    Melihat costing method pada product category:

  7. Melengkapi tab General Information
  8. Memilih POS Category
  9. Melengkapi tab Point of Sale
  10. Continue Selling pada POS

  11. Create produck melalui perangkat POS
    Masuk ke menu Create Product:


    Scan barcode kemudian field-field terisi otomatis:


    Memilih POS Category:


    Tampak produk sudah muncul pada perangkat POS:

Untuk pembelajaran lebih lanjut mengenai product creation pada POS Odoo silahkan mengunjungi
1. https://www.odoo.com/slides/slide/product-creation-9643 .
2. https://www.youtube.com/watch?v=b5eVusXHEvg – Apr 7, 2025

Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Jika anda tertarik aplikasi Odoo ERP silahkan mengisi form di bawah ini

Pembuatan Produk pada POS Odoo