Epub adalah kepedekan dari electronic publication. Epub merupakan standard opensource yang free dari ebook yang dilakukan oleh International Digital Publishing Forum (IDPF). Anda mungkin pernah mendownload suatu ebook dengan extension epub dan belum tahu bagaimana membuka file dengan extension epub.

Untuk membuka file extensuon epub anda bisa mencari epub reader. Silahkan anda melakukan pencarian di Google dengan frase ‘epub reader’ dan akan menemukan program-program untuk membuka epub. Program-program untuk membuka epub antara lain:

  1. epubreader.info
    Program ini dapat diinstall di komputer kita untuk membaca dokumen epub
  2. EPUBReader :: Add-ons for Firefox
    Anda juga dapat menambahkan Add-ons EPUBReader :: Add-ons for Firefox untuk membaca file-file dengan extension .epub.

Membaca dengan menggunakan ebook akan mengurangi penggunaan kertas dan mendukung go green. Dengan membaca ebook maka kita membantu melestarikan lingkungan hidup. Tetapi ada sebagian orang yang senang membaca melalui kertas, untuk tipe ini kita harus memaklumi

Saat artikel ini ditulis, penulis masih kesulitan melakukan printing epub, sedangkan copy paste bisa berjalan dengan baik.

Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Extension .epub
× Ada yang dapat saya bantu ? Available on SundayMondayTuesdayWednesdayThursdayFridaySaturday