Peralatan-peralatan yang digunakan oleh perusahaan dalam memproduksi barang-barang yang akan dijual ke pelanggan perlu membutuhkan pemeliharaan agar dapat bekerja baik dengan maksimal. Kalau peralatan-peralatan tidak dipelihara maka dapat menyebabkan proses produksi tertunda, pengiriman tertunda dan juga arus kas terganggu seperti pada gambar di bawah ini

Untuk dapat menjamin bahwa proses produksi dapat berjalan dengan baik maka perlu pemeliharan peralatan-peralatan secara rutin seperti pada gambar di bawah ini.

Maintenance peralatan manufacturing  pada Odoo ERP adalah seperti penjelasan-penjelasan berikut ini

  1. Menuju Machine and Tools

    Dari aplikasi Maintenance kita masuk ke Equipments | Machines & Tools.


    Tampak daftar dari equipment atau peralatan. Kita kemudian memilih salah satu equipment.
  2. Informasi dasar dari sebuah peralatan atau equipment

    Tampak informasi awal dari sebuah equipment atau peralatan.
  3. Tab Product Information pada equipment

    Tampak informasi pada tab Product Information yang ada pada equipment.
  4. Tab Maintenance pada equipment

    Tampak informasi tab Maintenance pada equipment. Kita melanjutkan dengan SAVE pada peralatan ini.


    Setelah proses SAVE pada tab Maintenance ini maka field Preventive Maintenance akan terisi secara otomatis seperti gambar di atas. Kite melanjutkan ke link Maintenance.
  5. Maintenance Request pada equipment

    Tampak informasi Maintenance Request yang ada pada sebuah equipment. Preventive Maintenance pasti lebih baik dibandingkan dengan Corrective Maintenance.
  6. Maintenance Calender

    Kita melanjutkan ke menu Maintenance | Maintenance Calender.


    Tampak jadwal pemeliharaan.


    Kita juga dapat melihat jadwal pemeliharaan dengan kanvan view.
  7. Menuju menu Work Centers

    Kita melanjutkan ke menu Equipments | Work Centers.


    Tampak daftar dari work center, kita kemudian memilih salah satu work center.


    Pada tab Equipment dari work center ini tampak beberapa Equipment atau peralatan yang digunakan dalam work center ini.
  8. Ke daftar Maintenance Request

    Kita masuk ke kembali ke dashboard dari Maintenance dan tampak Maintenance Teams.


    Tampak daftar Maintenace Requests yang ada pada suatu Maintenance Team. Kita melanjutkan dengan CREATE sebuah Maintenance Request.
  9. Corrective Maintenance Request

    Kita membuat sebuah Corrective Maintenance Request seperti gambar di atas.


    Tampak maintenance request yang sudah dibuat.

Informasi lebih lanjut silahkan mengunjungi
1.  https://www.odoo.com/id_ID/slides/slide/managing-equipment-maintenance-709 .
2. https://www.youtube.com/watch?v=5x2v48yjY3Y .

Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Jika anda tertarik mengenai aplikasi Odoo ERP silahkan mengisi form di bawah ini

Maintenance Peralatan Manufacturing pada Odoo ERP
× Ada yang dapat saya bantu ? Available on SundayMondayTuesdayWednesdayThursdayFridaySaturday