Salah satu bagian dalam memantau produktifitas karyawan adalah memastikan karyawan datang dan pulang sesuai ketentuan perusahaan.

Laporan kehadiran karyawan pada Odoo 15 Community adalah seperti pada penjelasan-penjelasan berikut ini

  1. Melihat data kehadiran

    Kita masuk ke aplikasi Attendance dan menuju menu Attendances untuk melihat data-data kehadiran karyawan.
  2. Laporan dengan tampilan graph

    Kita masuk ke menu Reporting, memilih periode bulan pada filter, membuat pengelompokan berdasarkan employee dan menghasilkan tampilan grafis seperti pada gambar di atas.
  3. Laporan dengan tampilan pivoting

    Kita kemudian melihat reporting dengan tampilan pivot seperti pada gambar di atas.
  4. Download laporan dalam xlsx

    Kita kemudian akan merinci kehadiran per hari pada setiap karyawan dengan cara seperti pada gambar di atas.


    Kita melanjutkan dengan expand all seperti pada gambar di atas.


    Kita melanjutkan dengan Download xlsx seperti pada gambar di atas.


    Tampak hasil tampilan xlsx.

Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Jika anda tertarik mengenai aplikasi Odoo ERP silahkan mengisi form di bawah ini

Laporan Kehadiran Karyawan pada Odoo Community
× Ada yang dapat saya bantu ? Available on SundayMondayTuesdayWednesdayThursdayFridaySaturday